Setelah muncunya foto mengenai Blackberry Android dan sepesifikasinya hingga sang CEO Jony Chen mempresentasikanya Priv,Kini muncul kabar terbaru lagi yakni !
Ponsel Android pertama ciptaan Blackberry akan dijual seharga 3999 CNY atau $630 USD setara Rp 7,8 jutaan. Harga tersebut tergolong mahal, namun sesuai dengan spesifikasi dan fitur yang ditawarkan BlackBerry Priv.
Namun seperti bocoran yang beredar lalu yakni Priv akan dipersenjatai menggunakan prosesor buatan Qualcomm, Snapdragon 808 SoC yang mendukung arsitektur 64 bit. Dan, dipasangkan dengan RAM 3GB.
Dari bocoran gambar yang beredar juga diketahui ponsel ini akan menggunakan kamera utama 18 MP. Kabarnya, kamera ini mampu merekam video dengan kualitas 4K. Sementara untuk sistem operasinya dipastikan akan menggunakan Android Lollipop, bukan lagi memakai OS BlackBerry 10 yang dinilai banyak pihak memiliki banyak keterbatasan.
Selain itu, BlackBerry Prive juga akan menawarkan aplikasi keamanan yang diberi nama BlackBerry Safeguard. Untuk harganya hingga kini masih dirahasiakan. Ponsel ini kabarnya akan segera diluncurkan bulan November mendatang.
Sejauh ini BlackBerry Priv sudah mendapatkan sertifikat Bluetooth SIG dan masih menunggu proses sertifikasi dari badan telekomunikasi federal Amerika Serikat, FCC.
Jadi kita tunggu saja finalnya akankah Priv dijual ada harga ini atau lebih murah lagi.Dan harapan kita Blackberry bisa membeikan harga terbaik untuk Priv di Indonesia ! Mengingat rupiah telah menguat dari dollar !
0 komentar:
Post a Comment