Saturday 19 September 2015

5 Device Android Harga Dibawah 2 Jt berspek Tinggi

18:01 Posted by david desaili No comments

Beragam harga yang di tawarkan dalam penjualan sebuah smartphone memang menjadi warna tersendiri dalam membuat persaingan dari berbagai vendor ternama dunia hingga lokal semakin seru. Khususnya di pasar Indonesia, harga sebuah posnel murah dengan kualtitas yang cukup mempuni bisa di bilang masih menjadi trend yang paling kuat untuk membuat ponsel yang di tawarkan bisa secara cepat mendapat antusiasme yang cukup tinggi.

Seperti kita ketahui keberhasilan dari beberapa produsen dunia seperti Xiaomi, Lenovo, Meizu, Coolpad dan juga Asus memang tak pernah lepas dari bandrol harga yang murah dan spesifiksai yang cukup mempuni. Hal ini tentu saja menjadi tamaran yang cukup sakit bagi para produsen lokal. Untuk itula kini satu dua para pengrajin smartphone lokal seperti Advan, Evercoss, Mito dan juga produsen lainnya juga turut berlomba-lomba dalam menghadirkan hp android 2 jutaan yang menjadi salah satu fakor terbesar keberhasilan para produsen dunia tersebut.

Mengacu pada beberapa produsen ponsel dunia serta juga beberapa pabrikan ponsel lain yang sudah memasarkan smartphone yang mereka produksi tercatat sudah banyak unit smartphone yang memiliki harga murah namun juga mempunyai spesifikasi berkelas dan salah satunya adalah Lenovo A7000, Meizu M2 Note dan Coolpad Sky Mini. Nah adapun dari deretan hp android 2 jutaan yang mungkin sedang anda cari mungkin salah satunya adalah ponsel yang ada di bawah ini.

6 HP Android Tahun 2015 Yang Butuh Waktu Lama Saat Charge | ALL ABOUT OF SMARTPHONE

Hp Android 2 Jutaan Berkualitas Meizu M2 Note
Hp Android 2 Jutaan Berkualitas Meizu M2 Note

1. Meizu M2 Note

Kartu SimDual SIM
LayarIGZO 5.5 inches 1080 x 1920 pixels (~403 ppi pixel density)
MemoryInternal 16 GB, microSD, up to 128 GB
Ram2 GB
OSAndroid OS, v5.0 (Lollipop)
CPU / GPUMediatek MT6753, CPU Octa-core 1.3 GHz Cortex-A53, GPU Mali-T720MP3
Kecepatan InternetHSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE Cat4 150/50 Mbps
Kamera Belakang13 MP, 4208 x 3120 pixels, autofocus, dual-LED (dual tone) flash
Kamera Depan5 MP, 1080p
BateraiNon-removable 3100 mAh
Harga Termurah : Rp 1.999.000
Seperti kita ketahui Meizu M2 Note baru saja secara resmi di pasarkan di Indonesia beberapa waktu yang lalu dengan harga sekitar 2 jutaan. Walaupun harganya murah, namun ponsel ini menawarkan spesifikasi cukup mempuni. Terutama pada sektor layarnya, yang mana Meizu menyertakan layar berukuran 5.5 inci dengan resolusi Full HD 5.5 inci dengan menawarkan panel IGZO dengan kepadatan pixels menacpai ~403 ppi. Menjadi hp android 2 jutaan, nyatanya Meizu M2 Note ini juga sudah di bekali dengan proseosr 64 Bit berkecepatan Octa-core 1.3 GHz yang du optimalkan dengan GPU Mali-T720MP3 sebagai pengolah grafisnya. Selain itu ada pula Ram berukran 2GB dan internal memory seluas 16GB. Untuk kameranya, ponsel ini sudah di lengkapi 13 MP dan 5 MP dengan dukungan baterai Non-removable 3100 mAh.


2. Coolpad Sky Mini

Kartu SimDual SIM
LayarIPS LCD, 4.7 inches qHD 960×540 pixel
MemoryInternal 8GB, microSD card up to 32GB
Ram1 GB
OSAndroid 5.0 Lollipop + Cool UI
CPU / GPUQualcomm MSM8916 Snapdragon 410, CPU Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53
Kecepatan Internet4G LTE, 3G HSPA
Kamera Belakang8 MP
Kamera Depan5 MP
BateraiLi-Ion 1.800 mAh
Harga Termurah : Rp 1.999.000
Barangkali belum banyak yang tahu tentang ponsel yang satu ini, namun meskipun demikian salah satu vondor anyar yang mulai memasarkan produknya di pasar Indonesia ini bisa di bilang cukup baik, di mana memiliki hp android 2 jutaan dengan nama Coolpad Sky Mini, smartphone ini menawarkan performa yang mantap dengan bekalan chipset Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410 yang di padukan dengan prosesor 64 Bit berkecepatan Quad-core 1.2 GHz. Kemudian untuk urusan gaming, Coolpad menanamkan Ram berukuran 1GB yang dapat menopang semua aplikasi yang game yang berjalan, tampilan yang mempuni pun datang dari lini OS Android Lollipop yang di percantik dengan tampilan Cool UI. Dari sisi kameranya, ponsel ini menawarkan Ram kamera utama berukran 8 MP dan kamera depan 5 MP, serta tak tertinggal adanya internal memory 8GB dan baterai Li-Ion berukuran  1.800 mAh.
Infinix Zero 2
Infinix Zero 2

3. Hp Android 2 Jutaan Infinix Zero 2

Kartu SimDual SIM
LayarSuper AMOLED 5.0 inches, 720 x 1280 pixels (~267 ppi pixel density) + Corning Gorilla Glass 3
MemoryInternal 16 GB, microSD, up to 32 GB
Ram3 GB RAM
OSAndroid 5.1 (Lolipop)
CPU / GPUMediaTek MTK6753, Octa-core 1.3 GHz ARM Cortex-A53, Mali 450MP4
Kecepatan InternetHSPA, LTE
Kamera Belakang13 MP, autofocus, LED flash
Kamera Depan5 MP
BateraiLi-Ion 2300 mAh
Harga Termurah : Rp 2.499.000
Meskipun harganya hanya 2 jutaan, namun ponsel ini banyak menawarkan sejumlan spesifiaksi mempuni yang bisa di unggulkan dan salah satunya adalah penggunaan Ram berukuran 3GB serta kamera 13 MP sebagai kamera utama dan 5 MP kamera depannya. Hp Android 2 Jutaan yang satu ini memang baru saja resmi di pasarkan di Indonesia dan terbukti menjadi hp android murah yang cukup di idamn-idamkan. Dimana menyajikan tampilan OS Android Lollipop yang menarik, ponsel ini juga di lengkapi dengan layar seluas 5 inci yang di padukan dengan panel Super Amoled beresolusi HD 720p dan sudah terlindungi oleh Gorilla Glass 3. Menariknya, smartphone yang satu ini juga datang dengan proseosor mediatek seri MTK6753 yang di pacu dengan prosesor Octa-core 1.3 GHz dan GPU Mali 450MP4. Jadi memang tak salah bila ponsel ini sangat cepat laris manis di Indonesia.
Xiaomi Redmi Note 2 Prime
Xiaomi Redmi Note 2 Prime

4. Xiaomi Redmi Note 2 Prime

Kartu SimDual SIM
LayarIPS LCD 5.5 inches 1080 x 1920 pixels (~401 ppi pixel density)
MemoryInternal 32 GB
Ram2 GB
OSAndroid OS, v5.0 (Lollipop) + MIUI 7.0
CPU / GPUChipset Mediatek MT6795, Octa-core 2.2 GHz Cortex-A53, PowerVR G6200
Kecepatan InternetHSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE Cat4 150/50 Mbps
Kamera Belakang13 MP
Kamera Depan5 MP
BateraiLi-Po 3060 mAh
Harga Termurah : USD $156 sekitar Rp 2 jutaan
Di pososo ke-4 ada Xiaomi Redmi Note 2 Prime, ponsel ini di tawarkan dengan harga yang cukup terjangkau mengingat itulah kelebihan Xiaomi sebagai produsen ponsel terbaik saat ini. Memiliki hp android 2 jutaan dengan kualitas mempuni, smartphone yang satu ini hadir di tawarkan dengan kapasitasn internal memopri 32 GB dengan tampilan layar seluas 5.5 inci beresolusi Full HD 1080p. Smartphone yang belum lama ini di hadirkan Xiaomi memang bisa di bilang cukup berkualitas dengan adanya prosesor 64 Bit berkecepatan Octa Core 2.2 GHz yang di padukan dengan Ram 2GB dan GPU PowerVR G6200. Meskipun mempunyai harga murah nyatanya ponsel ini tetap tersaji dengan kamera 13 MP dan 5 MP yang di optimalkan dengan baterai Li-Po 3060 mAh. Bahkan tak tanggung-tanggun meskipun menjadi ponsel murah, Xiaomi Redmi Note 2 ini juga sudah membawa fitur dual sim berteknologi 4G LTE.

HP Android 2 Jutaan Lenovo A7000
HP Android 2 Jutaan Lenovo A7000

5. Lenovo A7000

Kartu SimDual Sim
LayarIPS LCD, 5.5 inches, 720 x 1280 pixels (~267 ppi pixel density)
MemoryInternal 8 GB, microSD, up to 32 GB
Ram2 GB RAM
OSAndroid OS, v5.0 (Lollipop)
CPU / GPUMediatek MT6752m, Octa-core 1.5 GHz Cortex-A53
Kecepatan InternetHSPA 21.1/5.76 Mbps, LTE Cat4 150/50 Mbps
Kamera Belakang8 MP
Kamera Depan5 MP
BateraiLi-Po 2900 mAh
Harga Termurah : Rp 1.999.000
Masih menjadi hp android 2 jutaan terbaik, Lenovo A7000 masih memimpin pasar ponsel Indonesia dengan terbukti masih banyaknya minat masyarakat Indonesia yang menjadikan ponsel ini sebagai ponsel terbaiknya,. Lenovo A7000 sendiri hadir dengan membawa layar 5.5 inch beresolusi HD 720p yang di lengkapi dengan beragam spesifikasi mempuni, salah satunya dengan sudah di gunakannya OS Android Lollipop  yang berpacu dengan kinerja yang cepat dengan adanya chipset Mediatek MT6752m dengan prosesor Octa-core 1.5 GHz Cortex-A53. Kemampuan yang baik juga terlihat dari adaya Ram berukuran 2GB dan lensa kamera utama 8 MP serta kamera depan berukuran 5 MP.  Kemudian menjadi hp android murah smartphone ini juga datang degna akses jaringan internet 4G LTE yang di optimalkan dengan adanya baterai berukuran 2900 mAh.
Selain dari 5 hp android 2 jutaan yang ada di atas sebenarnya masih ada smartphone lain yang bisa anda jadikan pilihan, namun untuk saat ini ke-5 hp di atas yang masih menjadi idaman para masyarakat Indonesia terkecuali untuk Xiaomi Redmi Note 3 yang memang belum masuk secara resmi ke pasar Indonesia. Adapun kelebihan dan Kekurangan yang di miliki ke-5 hp di atas tentu saja berbeda yang memungkinkan anda bisa memilah dan memilih mana yang pas untuk anda miliki. Dan demikian informasi yang bisa kami sampikan semoga bisa bermanfaat untuk anda yang sedang mencari referensi seputar hp android 2 jutaan terbaru dengan kualitas mempuni di dalamnya dan semoga dengan adanay inforamsi yang kami samapikan di atas anda tak lagi bingung ketika memilih ponsel mana yang akan pas untuk anda miliki.

0 komentar: